Tenaga nuklir di Pakistan

Pembangkit tenaga nuklir di Pakistan
 Pembangkit aktif

Hingga tahun 2017, tenaga nuklir di Pakistan disediakan oleh 5 pembangkit listrik tenaga nuklir komersial.[1] Pakistan adalah negara Muslim pertama di dunia yang membangun dan mengoperasikan pembangkit listrik tenaga nuklir sipil.[2] Komisi Energi Atom Pakistan (PAEC), badan ilmiah dan nuklir pemerintah, bertanggung jawab penuh untuk mengoperasikan pembangkit listrik ini.[3] Pada 2012, listrik yang dihasilkan oleh pembangkit listrik tenaga nuklir komersial Pakistan merupakan kira-kira ~ 3,6% dari seluruh listrik yang dihasilkan di Pakistan, dibandingkan dengan ~ 62% dari bahan bakar fosil, ~ 33% dari pembangkit listrik tenaga air dan ~ 0,3% dari batubara.[4][5] Pakistan bukan merupakan pihak dalam Perjanjian Non-Proliferasi Nuklir tetapi merupakan anggota dari Badan Energi Atom Internasional.[6][7][8] Pakistan berencana membangun 32 pembangkit listrik tenaga nuklir hingga tahun 2050.[9]

  1. ^ (PAEC), Pakistan Atomic Energy Commission (12 May 2011). "Prime Minister inaugurates 340 MW Chashma Nuclear Power Plant Unit-2: Govt to provide full support to PAEC for Nuclear Power Projects Urges International Community to make nuclear technology accessible to Pakistan for power generation". Pakistan Atomic Energy Commission's Press Directorate. Pakistan Atomic Energy Commission Directorate for Public Press and International News Relations. 
  2. ^ Nuclear power in Pakistan, Dr. Zia H. Siddiqui and Dr. I.H. Qureshi, pp.31–33.
  3. ^ (PAEC), Pakistan Atomic Energy Commission. "Nuclear Power Generation Programme". Government of Pakistan. PAEC. Diarsipkan dari versi asli tanggal 9 February 2005. Diakses tanggal 2011. 
  4. ^ Syed Yousaf, Raza (31 July 2012). "Current Picture of Electrical Energy In Pakistan". Pakistan Atomic Energy Commission. Directorate-General for Nuclear Power Generation. Diakses tanggal 28 November 2012. 
  5. ^ Zulfikar, Saman (23 April 2012). "Pak-China energy cooperation". Pakistan Observer. Diarsipkan dari versi asli tanggal 27 September 2013. Diakses tanggal 23 April 2012. 
  6. ^ UN Press Release. "IAEA Publications: Pakistan Overview". IAEA, P.O. Box 100, Wagramer Strasse 5, A-1400 Vienna, Austria. IAEA Membership states. Diarsipkan dari versi asli tanggal 12 June 2007. Diakses tanggal 17 April 2012. 
  7. ^ Associate Press of Pakistan (APP) (25 April 2011). "IAEA declares nuclear energy programme safe". Dawn Newspapers. Diakses tanggal 17 April 2012. 
  8. ^ Dahl, Fredrik (27 September 2010). "Nuclear-armed Pakistan chairs board of U.N. atom body". Reuters, Vienna. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2015-10-16. Diakses tanggal 17 April 2012. "Pakistan is a long-standing and "very law-abiding" member of the IAEA, got no opposition from any side at all 
  9. ^ "The News International: Latest News Breaking, Pakistan News". www.thenews.com.pk. Diakses tanggal 1 April 2018. 

© MMXXIII Rich X Search. We shall prevail. All rights reserved. Rich X Search